JMSI dan POLDA Kepri Gelar Sosialisasi Bahaya Narkoba Di SMA Negeri 26 Batam
Batam, Sabtu 9 November 2024 Jaringan Media Siber Indonesia (JMSI) Kepri sukses gelar sosialisasi bahaya narkoba di SMA Negeri 26 Batam dengan menggandeng POLDA Kepri melalui Direktorat Binmas dan Direktorat Reserse Narkoba dalam pelaksanaanya. Dengan demikian JMSI sukses gelar sosialisasi ini ke pelajar di 16 titik Sekolah Menengah Atas Negeri (SMAN) se-provinsi Kepulauan Riau.
Tidak hanya seledar bersosialisasi semata, JMSI juga menjadikan ini sebagai ajang mencari Duta Pelajar Anti Narkoba (DPAN) di SMA Negeri 26 Batam.
Ketua JMSI Kepri, Eddy Supriatna, mengatakan kegiatan sosialisasi ini bertujuan untuk memberikan pengetahuan akan bahaya narkoba kepada para pelajar di SMAN 26 Batam.
Menurutnya, para pelajar perlu mendapatkan informasi yang benar mengenai narkoba agar terhindar dari penyalahgunaannya.
“Kegiatan sosialisasi bahaya narkoba dan mencari Duta Pelajar Anti Narkoba (DPAN) di SMAN 26 Batam ini, adalah yang ke 16 belas atau terakhir," tegas Eddy
Dalam kesempatan yang sama Midiyanto, S.Pd ., M.M selaku Kepala SMA Negeri 26 Batam juga menyampaikan ucapan terimakasih kepada pihak penyelenggara terkait Yakni Ketua JMSI berserta seluruh jajaran,POLDA Kepri beserta seluruh jajaran yg bertugas,majelis guru serta siswa siswi yang telah menyempatkan waktunya untuk hadir di acara sosialisasi pada hari ini.
"Untuk kegiatan sosialisasi hari ini, peserta didik sudah menyiapkan perwakilan dari tiap kelas untuk dapat mengikuti kegiatan hari ini. Terdapat 44 siswa ditambah perwakilan OSIS dan perwakilan MPK". Jelasnya
Kanit Idik I satresnarkoba polresta barelang Iptu syonny, selaku pemateri memperlihatkan contoh narkoba dan menyampaikan bahaya yang akan ditimbulkan dari penyalahgunaanya di hadapan pelajar SMAN 26 Batam.
" Kami harap, para pelajar mengikuti sosialisasi bahaya Narkoba ini dengan serius. Sebab harus diIngat, menggunakan narkoba dapat menyebabkan kecanduan, dehidrasi dan kerusakan pada sel otak, untuk itu jauhi narkoba," ujar Iptu Syonny, yang didampingi Ps. KBO Ditresnarkoba Polda Kepri, Kompol Wahyu Prihatmi dan Anggota Satres narkoba Polresta Barelang,Briptu Teddy Safutra.
Tak hanya mendengarkan pemateri berbicara, peserta didik juga mendapatkan waktu untuk berbicara mengenai kegiatan sosialisasi ini. Khyla Jasmine perwakilan kelas 10 G juga menyampaikan kesannya terhadap kegiatan ini.
"Kegiatan seperti ini sangat bermanfaat bagi kami peserta didik SMA Negeri 26 Batam, karna berkat kegiatan ini kami jadi tau tentang bahaya apa yang akan ditimbulkan dari penyalahgunaan narkoba". Tuturnya
Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
SMA Negeri 26 Batam Peringati Hari Pahlawan Ke-79 Tahun 2024
Batam,Senin 11 November 2024 dalam rangka memperingati hari pahlawan ke 79, SMA Negeri 26 Batam gelar upacara bendera yang diikuti oleh Kepala Sekolah,tenaga pendidik dan kependidikan
Rekap suara pemilihan Ketua OSIS dan Ketua MPK SMA Negeri 26 Batam
Batam,Senin 28 Oktober 2024 pasca gelar upacara bendera dalam rangka memperingati hari sumpah pemuda ke-96, SMA Negeri 26 Batam juga menggelar pemilihan ketua OSIS dan MPK baru T.P 20
SMAN 26 Batam gelar upacara bendera dalam rangka memperingati hari sumpah pemuda ke-96
Batam,Senin pagi 28 Oktober 2024 dilapangan utama SMA Negeri 26 Batam menggelar upacara bendera dalam rangka memperingati hari sumpah pemuda ke-96 yang diikuti oleh Kepala SMA Negeri
Penuhi pertemuan Monitoring dan evaluasi bersama pihak UIB, begini isinya
Batam, Senin 21 Oktober 2024 Midiyanto, S.Pd., M.M selaku kepala SMA Negeri 26 Batam bersama Ririn Indahyany, S.Pd selaku WAKA Kurikulum beserta tim publikasi memenuhi pertemuan Ke Un
SMAN 26 BATAM BERIKAN LAYANAN PENDIDIKAN INKLUSI
Pengertian pendidikan inklusi Inklusi adalah sebuah pendekatan untuk membangun lingkungan yang terbuka untuk siapa saja dengan latar belakang dan kondisi yang berbeda-beda, meliputi:
Penggelaran Pentas Seni Sekaligus Peletakan Batu Pertama Pembangunan Musholah Darul Ilmi SMAN 26 Batam
Batam, Sabtu 21 September 2024 SMA Negeri 26 Batam untuk kedua kalinya kembali menggelar pertunjukan pentas seni (PENSI) dilapangan utama SMA Negeri 26 Batam, Dimana penggelaran penta
Memperingati HUT Kemerdekaan RI Ke-79, SMA Negeri 26 Gelar Upacara Bendera Serta Perlombaan
Batam-17 Agustus 2024 Sabtu pagi, segenap civitas akademik SMA Negeri 26 Batam serta seluruh peserta didik gelar upacara bendera dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerde
Penandatanganan MOU terkait mata pelajaran pilihan Bersama Drs.Refio, M.Pd Kepala SMK Negeri 2 Batam
Batam-Senin,12 Agustus 2024 Perjanjian ini diadakan dengan maksud mendukung pelaksanaan Program Pembelajaran Mapel Pilihan Pariwisata di SMA Negeri 26 Batam dalam bentuk penyusunan Kuri
Studi banding SMA Negeri 26 Batam ke SMA Harapan Utama
Batam,30 Juli 2024 Selasa pagi. Midiyanto, S.Pd., M.M selaku kepala SMA Negeri 26 Batam didampingi oleh seluruh WAKA dan majelis guru serta tata usaha mengunjungi SMA Harapan Utama pada
SMA Negeri 26 Batam Gelar Kegiatan P5, Begini Detailnya
Batam, Jum’at 26 Juli 2024 SMA Negeri 26 Batam gelar kegiatan P5 dengan tema kewirausahaan dilapangan utama SMA Negeri 26 Batam yang diikuti oleh seluruh siswa-siswi kelas 10,11 d